Arsip Kategori: ***Obat dan Farmasi

Daftar Lengkap Obat Diare

Penanganan Diare Pada Anak, Bukan Dengan Antibiotika Diare pada anak masih merupakan problem kesehatan dengan angka kematian yang masih tinggi terutama pada anak umur 1-4 tahun, yang memerlukan penatalaksanaan yang tepat dan memadai. Secara umum penatalaksanaan diare akut bukan dengan … Baca lebih lanjut

About these ads
Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag | Tinggalkan komentar

Daftar Obat Yang Tidak Hahal dan Mengandung Babi di Indonesia

Nafsiah Mboi menyatakan bahwa produk farmasi seperti obat dan vaksin memang mengandung barang haram sehingga tidak bisa disertifikasi halal. Walaupun bahan vaksin tidak mengandung babi, tapi katalisatornya itu mengandung unsur babi. Sehingga tidak bisa dinilai kehalalannya,” ujar Nafsiah di Jakarta, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag | Tinggalkan komentar

Kumpulan Artikel Kesehatan Kompas dan Kompasiana Dr Widodo Judarwanto, pediatrician

Kumpulan Artikel Kesehatan Kompas dan Kompasiana Dr Widodo Judarwanto, pediatrician Kompasiana adalah blog jurnalis Kompas yang bertransformasi menjadi sebuah media warga (citizen media). Di sini, setiap orang dapat mewartakan peristiwa, menyampaikan pendapat dan gagasan serta menyalurkan aspirasi dalam bentuk tulisan, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Air Susu Ibu, ***Kesehatan Anak Farmakologi, ***Kesehatan Anak Infeksi Tropik-Menular, ***Kesehatan Anak Paru-Pernapasan, ***Kesehatan Bayi, ***Kesehatan Dewasa, ***Kesehatan Gigi, ***Kesehatan Ibu, ***Kesehatan Janin, ***Kesehatan Kehamilan-Persalinan, ***Kesehatan Psikologi, ***Kesehatan Remaja, ***Kesehatan Sulit Makan-Gangguan Berat Badan, ***Kesehatan Terkini, ***Kesehatan Tersering, ***Kesehatan Trauma-Kecelakaan, ***Kesehatan Umum, ***Konsultasi Online, ***Meeting-Congress, ***Nutrisi - Gizi, ***Obat dan Farmasi, ***Penyakit Berbahaya, ***Penyakit Infeksi Virus, **Diagnosis dan Pemeriksaan Laboratorium, **Gangguan Bicara, **Gangguan Lainnya, **Gangguan Motorik, **Gangguan Perilaku, **Gangguan Perkembangan - Perilaku, **Gangguan Pertumbuhan, **Gangguan Sensoris, **Grow Up Clinic, **Imunisasi, **Intervensi dan Stimulasi, **Kecerdasan dan Kreativitas, **Kekerasan Pada Anak, **Kelainan Bawaan, **Mitos dan Kontroversi, **Motivasi Anak Terdahsyat, **News Update, **NICU Follow Up Program, **Peduli Anak, **Penyebab Gangguan, **Perkembangan Normal, **Pertumbuhan Normal, **Terapi Bola, **Terapi Herbal, **Terapi Inovatif, **Terapi Oral Motor, **Tip - Rekomendasi, *Foto-Video, *Gerakan Motorik, *Gerakan Motorik Kasar, *Journal-Research, *Parenting, *Pediatric Emergency, *Pediatric Neurology-Behaviour, *Pediatric-Allergy Immunology, *Pediatric-Cardiology, *Pediatric-Development Behaviour, *Pediatric-Endocrinology, *Pediatric-Gastrohepatology, *Pediatric-Hematology Oncology, *Pediatric-Neonatology-Perinatology, *Pediatric-Neurology, *Poster, *Professional, Cerdaskan Anak | Tag , , | Tinggalkan komentar

Obat Aman dan Tidak Aman Bagi Bayi Saat Pemberian ASI menurut American Academy of Pediatric

Obat Aman dan Tidak Aman Bagi Bayi Saat Pemberian ASI menurut American Academy of Pediatric Obat Dampak Tanda dan Gejala Pada Bayi Yang Pernah Dilaporkan Acetaminophen Tidak ada efek samping Acetazolamide Tidak ada efek samping Acitretin — Acyclovir† Tidak ada … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Air Susu Ibu, ***Obat dan Farmasi | Tag | Tinggalkan komentar

5 Penyebab Demam dan 5 Obat Demam Pada Anak

5 Penyebab Demam dan 5 Obat Demam Pada Anak Seringkali orangtua cemas saat anak mengalami demam. Kecemasan itu menimbulkan tindakan yang berlebihan bukan hanya dilakukan orangtua tetapi juga oleh sebagian dokter. Padahal demam pada umumnya tidak berbahaya. Demam merupakan salah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Kenali Bahaya Efek Samping Salep Alergi Kortikosteroid

Kenali Bahaya Efek Samping Salep Alergi Kortikosteroid Pemberian obat alergi untuk penderita alergi bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Kortikosteroid topikal atau obat alergi dari golongan steroid yang berbentuk salep … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag | Tinggalkan komentar

Bahaya dan Efek Samping Penggunaan Obat Steroid

Bahaya dan Efek Samping Penggunaan Obat Steroid Kortikosteroid dikenal mempunyai efek yang kuat sebagai anti-inflamasi pada penyakit artritis reumatoid, asma berat, asma kronik, penyakit inflamasi kronik dan berbagai kelainan imunologik. Oleh karena efek anti inflamasi dan sebagai immunoregulator, kortikosteroid memegang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag | Tinggalkan komentar

Vitamin B Mengandung Steroid, Kenali Bahayanya

Vitamin B Mengandung Steroid, Kenali Bahayanya Badan pengawas obat dan makanan Amerika Serikat (FDA) mengeluarkan peringatan agar konsumen menghindari suplemen vitamin B yang dijual Healthy Life Chemistry oleh Purity First karena mengandung steroid anabolik yang berbahaya.  FDA mengatakan suplemen B-50 … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag , | Tinggalkan komentar

FDA Warning: Antibiotika Fluorokuinolon Akibatkan Gangguan Neuropati Perifer Permanen

Waspadai Antibiotika Fluorokuinolon Akibatkan Gangguan Neuropati Perifer Permanen US Food and Drug Administration (FDA) pada tanggal 15 Agustus 2013 telah mengumumkan bahwa antibiotik fluorokuinolon yang diberikan secara oral atau dengan suntikan menimbulkan risiko untuk gangguan neuropati perifer permanen.  Sampai saat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Neurology | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Daftar Lengkap Obat Batuk Penderita Alergi, Asma dan Efek Sampingnya

Daftar Lengkap Obat Batuk Penderita Alergi, Asma dan Efek Sampingnya Pemberian obat alergi untuk penderita alergi bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Ekspektoran meningkatkan pembersihan mukus dari saluran bronkus. Satu-satunya preparat yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Allergy Immunology | Tag , | Tinggalkan komentar

Daftar Lengkap Obat Anti Alergi Antihistamin dan Efek Sampingnya

Daftar Lengkap Obat Anti Alergi Antihistamin dan Efek Sampingnya Pemberian obat alergi untuk penderita alergi bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Antihistamin adalah zat-zat yang dapat mengurangi atau menghalangi efek … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Allergy Immunology | Tag | Tinggalkan komentar

Daftar Lengkap Obat Alergi Kulit dan Gangguan Kulit Lainnya

Daftar Lengkap Obat Alergi Kulit dan Gangguan Kulit Lainnya Pemberian obat alergi untuk penderita  dermatitis bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Pengobatan Topikal Tujuan pengobatan topikal adalah untuk mengatasi … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Allergy Immunology | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Daftar Obat Alergi Salep Kortikosteroid dan Efek Sampingnya

Daftar Obat Alergi Salep Kortikosteroid dan Efek Sampingnya Pemberian obat alergi untuk penderita alergi bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Kortikosteroid topikal masih memegang peran besar dalam inflamasi kulit. Steroid … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Allergy Immunology | Tag | Tinggalkan komentar

Daftar Lengkap Obat Batuk Untuk Flu, Alergi, Asma dan Cara Pemilihannya

Daftar Lengkap Obat Batuk Untuk Flu, Alergi, Asma dan Cara Pemilihannya Obat Flu Di pasaran obat bebas obnat flu bagi anak dan dewasa sangat banyak dan beragam. Seringkali moranmgtua atau penderita flu kesulitan mencari obat yang paling bagus, paling manjur … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag , , | Tinggalkan komentar

Waspadai Bahaya dan Efek Samping Salep Alergi Kortikosteroid

Waspadai Bahaya dan Efek Samping Salep Alergi Kortikosteroid Pengobatan salep alergi yang palings ering digunakan adalah kortikosteroid. Salep Kortikosteroid masih memegang peran besar dalam inflamasi kulit. Steroid topikal adalah bentuk topikal kortikosteroid. Steroid topikal adalah obat topikal yang paling sering … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, **Mitos dan Kontroversi, *Pediatric-Allergy Immunology | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Cetirizine Terapi Terkini Alergi, Kenali Indikasi dan Waspadai Efek Sampingnya

Cetirizine Terapi Terkini Alergi, Kenali Indikasi dan Waspadai Efek Sampingnya Pemberian obat alergi untuk penderita alergi bukan jalan keluar utama yang terbaik. Pemberian obat jangka panjang adalah bentuk kegagalan mengidentifikasi dan menghindari penyebab. Cetirizine merupakan antihistamin potensial yang memiliki efek sedasi … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Allergy Immunology, *Professional | Tag , , , , , , , | Tinggalkan komentar

Antibiotika Yang Aman dan Berbahaya bagi Ibu Hamil atau Menyusui

Antibiotika Yang Aman dan Berbahaya bagi Ibu Hamil atau Menyusui Antibiotika banyak digunakan secara luas pada kehamilan atapun menyusui. Karena adanya efek samping yang potensial bagi ibu maupun janinnya, penggunaan antibiotika seharusnya digunakan jika terdapat indikasi yang jelas. Prinsip utama pengobatan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Anak Farmakologi, ***Kesehatan Tersering, ***Obat dan Farmasi, *Pediatric-Neonatology-Perinatology | Tag | 1 Komentar

Jenis Antibiotika dan Indikasi Penggunaannya

Jenis Antibiotika dan Indikasi Penggunaannya Antibiotika adalah segolongan senyawa, baik alami maupun sintetik, yang mempunyai efek menekan atau menghentikan suatu proses biokimia di dalam organisme, khususnya dalam proses infeksi oleh bakteri. Penggunaan antibiotika khususnya berkaitan dengan pengobatan penyakit infeksi, meskipun … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Anak Farmakologi, ***Obat dan Farmasi | Tag , , , | 1 Komentar

Kehebatan Manfaat Suntik Botox dan Ancaman Bahayanya

Kehebatan Manfaat Suntik Botox dan Ancaman Bahayanya Injeksi Botok semakin marak digunakan di dunia medis karena berbagai manfaat dan keuntungannya. Botox semakin banyak digemari masyarakat ketika juga bermanfaat untuk kometika dan kecantikan. Tetapi dibalik berbagai manfaat suntikan botox tersebut dapat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Terkini, ***Obat dan Farmasi | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Manfaat dan Peranan Zinc Dalam Penanganan Diare Pada Anak

Manfaat dan Peranan Zinc Dalam Penanganan Diare Pada Anak Zinc sendiri diindikasikan untuk semua jenis diare baik diare akut, kronis ataupun persisten. Namun dalam tatalaksana diare yang utama adalah pemberian oralit. Kegawat daruratan diare khususnya dehdrasi tidak bisa diatasi hanya dengan Zinc. … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Tersering, ***Obat dan Farmasi | Tag , | & Komentar

Terapi dan Obat Diare Pada Anak

Terapi dan Obat Diare Pada Anak Diare pada anak masih merupakan problem kesehatan dengan angka kematian yang masih tinggi terutama pada anak umur 1-4 tahun, yang memerlukan penatalaksanaan yang tepat dan memadai. Secara umum penatalaksanaan diare akut bukan dengan pemberian … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Anak Farmakologi, ***Kesehatan Terkini, ***Kesehatan Tersering, ***Obat dan Farmasi | Tag , , , , | Tinggalkan komentar

Penanganan dan Farmakoterapi IPD (Invasive Pneumococcal Disease)

Penanganan dan Farmakoterapi IPD (Invasive Pneumococcal Disease) Widodo Judarwanto IPD (Invasive Pneumococcal Disease) adalah penyakit yang disebabkan oleh bakteri Pneumococcus (Streptococcus pneumoniae). IPD terdiri dari 3 penyakit Pneumonia (Infeksi paru-paru), Meningitis (Infeksi selaput otak) dan Sepsis (Infeksi berat pada darah). … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, ***Penyakit Anak Tersering, *Professional | Tag , , , , | Tinggalkan komentar

Inilah Daftar Lengkap Vitamin Untuk Anak dan Harganya

ABCDEC DROP 15 ML Rp 16.638 BOTOL APIALYS DROP Rp 33.000 BOTOL APIALYS SYR Rp 29.100 BOTOL BECOMBION + SYR Rp 25.200 BOTOL BECOMBION SYR Rp 19.900 BOTOL BIOFOS SYR Rp 58.100 BOTOL BIOLYSIN 100 ML Rp 15.900 BOTOL BIOLYSIN … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Nutrisi - Gizi, ***Obat dan Farmasi | Tag | 1 Komentar

Daftar Lengkap Obat Demam dan Terapi Demam Herbal Bagi Anak

Daftar Harga Obat Demam Pada Anak DEMAM BODREXIN/DUS Rp 3.100 BOTOL DEMAM HUFAGRIP TMP Rp 9.000 BOTOL DEMAM TERMOREX DROP BOTOL DEMAM TERMOREX PLUS 60 ML Rp 11.200 BOTOL DEMAM TERMOREX PLUS 30 ML Rp 7.200 BOTOL DEMAM TERMOREX 60 … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi, **Terapi Herbal | Tag | 1 Komentar

15 Penyebab Muntah dan 15 Obat Muntah

15 Penyebab Muntah dan 15 Obat Muntah Muntah adalah suatu gejala bukan merupakan sebuah penyakit. Gejala ini berupa keluarnya isi lambung dan usus melalui mulut dengan paksa atau dengan kekuatan. Muntah merupakan reflek protektif tubuh karena dapat berfungsi melawan toksin … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Terkini, ***Kesehatan Tersering, ***Obat dan Farmasi, ***Penyakit Anak Tersering, *Penanganan dan Terapi | Tag | & Komentar

Madu Efektif Untuk Batuk Pada Anak

Madu Efektif Untuk Batuk Pada Anak Selama ini orangtua dan sebagian dokter selalu dengan mudah meresepkan dan  memberikan obat batuk meski anak hanya mengalami batuk ringan. Di masa depan tampaknya pemberian obat-obatan tersebut akan mulai bisa dikurangi saat ditemukan terapi … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Nutrisi - Gizi, ***Obat dan Farmasi, **Terapi Herbal, *Penanganan dan Terapi | Tinggalkan komentar

Honey More Effective For Cough In Children

Honey is more effective than a placebo in controlling nighttime cough in children with upper respiratory infections (URI), according to the results from a new randomized placebo-controlled, double-blind trial. The results were published online August 6 in Pediatrics. The World … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Nutrisi - Gizi, ***Obat dan Farmasi, *Professional | Tag | Tinggalkan komentar

Penanganan Diare Pada Anak, Bukan Dengan Antibiotika

Penanganan Diare Pada Anak, Bukan Dengan Antibiotika Hingga saat ini masih saja sebagian masyarakat bahkan sebgioan klinisi yang masihmeyakini bahwa pengobatan diare pada anak tidak akan mantap bila tidak disertai antibiotika. Secara umum penatalaksanaan diare akut bukan dengan pemberian antibiotika atau … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Kesehatan Bayi, ***Kesehatan Tersering, ***Obat dan Farmasi, ***Penyakit Infeksi Virus | Tag , | 1 Komentar

Petunjuk Indikasi, Efek Samping Dan Dosis Obat Bagi Anak

Obat Demam, Analgetik Antipiretik dan Antiinflamasi Non Steroid (OAINS) Analgetik Non Narkotik-Antipiretik Parasetamol Sediaan: tab 500mg, syr 120mg/5ml,btl 60ml Dosis: Anak-anak 6-12 tahun 2-4 sendok teh atau250-500mgtiap 4-6 jam, 1-5 tahun 1-2 sendok teh atau120mg-250mgtiap 4-6 jam. <1tahun ½-1 sendok … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag , | Tinggalkan komentar

Pemberian Obat Bebas Pada Anak, Yang Harus Dengan Petunjuk Dokter

Pemberian Obat Bebas Pada Anak, Yang Harus Dengan Petunjuk Dokter  Obat batuk dan flu yang dijual bebas. American Academy of Pediatrics (AAP) melarang penggunaan obat batuk dan flu yang dijual bebas untuk anak usia sebelum sekolah. Ganguuan batuk flu dan [pilek bila ringan sebaiknya … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di ***Obat dan Farmasi | Tag , | Tinggalkan komentar